Tahapan transformasi IAIN Kudus menuju UIN Sunan Kudus sudah memasuki tahap akhir. Diharapkan tahun 2024 ini, UIN Sunan Kudus diluncurkan setelah adanya Presiden baru dan jajaran Kabinet Merah Putih terbentuk. Penguatan manajemen kepemimpinan di berbagai Faklultas, Lembaga dan unit terus disiapkan d
SelengkapnyaPada tanggal 28 - 30 Oktober 2024, dua pustakawan dari Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus, yaitu Ibu Hj. Isti Mawaddah dan Ibu Galuh Paramita Swasti, telah menghadiri acara pengukuhan Pengurus Pusat Asosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Islam (APPTIS) di UIN KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan.
SelengkapnyaPerpustakaan IAIN Kudus kembali menyelenggarakan user education perpustakaan untuk mahasiswa baru IAIN Kudus tahun 2024. User education ini merupakan kegiatan rutin perpustakaan dalam rangka memperkenalkan mahasiswa baru tentang koleksi, fasilitas, serta layanan yang diberikan perpustakaan kepada
SelengkapnyaUser education atau sering juga disebut pendidikan pemakai merupakan kegiatan mengenalkan lokasi, layanan, koleksi, cara akses, jam layanan serta keanggotaan di perpustakaan IAIN Kudus. Kegiatan ini akan berlangsung dari tanggal 11-12 September 2024 bertempat di aula lantai 5 Gedung Lab Terpadu IAI
SelengkapnyaSenin-Selasa, 26-27 Agustus 2024 - Tim Perpustakaan IAIN Kudus memberikan sosialisasi dan promosi perpustakaan kepada mahasiswa baru Pascasarjana IAIN Kudus pada acara Matrikulasi Mahasiswa Pascasarjana IAIN Kudus tahun 2024 bertempat di Ruang Ampitheater Lantai 3 Gedung Laboratorium Terpadu IAIN Ku
Selengkapnya